MATERI AJAR
Hari/ Tanggal : Jumat, 30 Juli 2021
Kelas : 2
Tema : Hidup Rukun
Sub Tema 2 : Hidup Rukun dengan Teman Bermain
Asslaamualaikum anak soleh dan solehah
- Bermusyawarah untuk menentukan aturan bermain
- Bermusyawarah untuk menentukan siapa yang menjadi pemain
- Menjaga kerukunan dengan tidak memaksakan kehendak
- Menghormati keputusan yang telah dibuat bersama
- Menghargai pendapat teman.
- Menentukan pemain dalam sebuah permainan dengan adil dan secara bergilir.
- Tidak pilih kasih ketika bermain dengan teman-teman
- Menghargai dan tidak mengolok teman yang kalah
- Memberikan bantuan jika ada teman bermain yang kesusahan
- Menghindari sikap sombong di tempat bermain.
Sila Keempat | Sila Kelima |
---|---|
Saat bermain sepak bola di lapangan, Edo tidak sengaja menyenggol Beni hingga terjatuh. Beni marah karena mengira Edo melakukannya. Aku dan teman-teman berusaha melerai dan mendamaikan mereka. Kami mengajak mereka bermusyawarah untuk menyelesaikan masalah.
Aku dan teman-teman suka bermain kasti bersama. Walaupun kami berbeda agama dan suku bangsa, kami selalu kompak dalam bermain. Kami saling mendukung dan tidak membeda-bedakan. Sikap inilah yang membuat bermain menjadi menyenangkan.
Bilangan | Ratusan | Puluhan | Satuan | Bilangan | Ratusan | Puluhan | Satuan | ||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
623 = | 600 | + | 20 | + | .3 | 345 | 300 | + | 40 | + | 5 |
437= | 400 | + | 30 | + | 7 | 967 | 900 | + | 60 | + | 7 |
735= | 700 | + | 30 | + | 5 | 464 | 400 | + | 60 | + | 4 |
Nilai ratusan tidak sama | Nilai ratusan tidak sama | ||||||||||
Urutan ratusan mulai dari yang terbesar : 700, 600, 400 Urutan bilangan : 735, 623, dan 437 | Urutan nilai ratusan mulai dari yang terbesar: 900, 400, 300 Urutan bilangan : 967, 464, dan 345 |
Bilangan | Ratusan | Puluhan | Satuan | Bilangan | Ratusan | Puluhan | Satuan | ||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
352 = | 300 | + | 50 | + | .2 | 453 | 400 | + | 50 | + | 3 |
347= | 300 | + | 40 | + | 7 | 467 | 400 | + | 60 | + | 7 |
375= | 300 | + | 70 | + | 5 | 446 | 400 | + | 40 | + | 6 |
Nilai ratusan sama Nilai puluhan berbeda | Nilai ratusan sama Nilai puluhan berbeda | ||||||||||
Urutan puluhan mulai dari yang terkecil : 40, 50, 70 Urutan bilangan : 347, 352, dan 375 | Urutan nilai puluhan mulai dari yang terkecilr: 40, 50, 70 Urutan bilangan : 446, 453, dan 457 |
Jika diurutkan dari yang terbesar adalah 112, 107, dan 103.
Urutan : 364, 342, dan 338
Tugas
Tuliskanlah kalimat ajakan yang ada pada lagu wajib belajar! Gunakan huruf tegak bersambung ya, kerjakan di buku latihanmu☺️